RAT sebagai Bentuk Pertanggungjawaban Pengurus Koperasi
Bantaeng – Koperasi Induk Kelompok Tani (Inpoktan) Sukses Mandiri mengadakan rapat anggota tahunan (RAT) tahun buku 2012 sebagai sebuah mekanisme evaluasi kinerja pengurus, di sekretariat Koperasi Inpoktan Sukses Mandiri yang dihadiri 60 orang anggota, Senin (3/6/2013).
RAT sebagai Bentuk Pertanggungjawaban Pengurus Koperasi Read More »